Pelatihan dan Pendampingan TPS3R Buana Utama Lestari sebagai Destinasi Wisata Edukasi  di Desa Panji

Authors

Keywords:

desa wisata , TPS3R, Wisata edukasi

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mewujudkan TPS3R (Tempat Pengolahan Sampah: Reduce, Reuse, Recycle) Bhuana Utama Lestari sebagai destinasi wisata edukasi lingkungan di Desa Wisata Panji. Melalui pelatihan dan pendampingan, program ini berfokus pada peningkatan kapasitas masyarakat dalam mengelola sampah secara berkelanjutan sekaligus mengintegrasikannya ke dalam potensi wisata desa. Metode pelaksanaan kegiatan menggunakan konsep Community-Based Tourism (CBT)  yang menekankan pentingnya partisipasi aktif masyarakat dalam setiap tahap, meliputi: sosialisasi mengenai peluang pengembangan TPS3R sebagai wisata edukatif; pelatihan teknis di lapangan tentang pemanduan wisata edukatif yang melibatkan wisatawan dalam aktivitas pengelolaan sampah secara langsung, dilanjutkan dengan simulasi kunjungan di mana kelompok mitra berperan sebagai tuan rumah (host) dan pemandu wisata; serta evaluasi kegiatan melalui penyebaran formulir kepada wisatawan untuk menilai pengalaman dan dampak pembelajaran. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa mitra mampu berperan sebagai pemandu wisata sekaligus pengajar dalam proses waste management, serta mampu menyusun paket wisata edukasi pengelolaan sampah. Luaran konkret berupa media promosi seperti flyer dan akun media sosial (Facebook dan Instagram) yang menampilkan aktivitas wisata edukasi TPS3R. Kegiatan ini memberikan dampak positif terhadap peningkatan kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan sampah, kebersihan lingkungan, serta penguatan citra Desa Wisata Panji sebagai destinasi wisata berwawasan lingkungan.

References

Andiani, N. D., Kusumayani, P. E., Trianasari, T., & Kesiman, M. W. A. (2023). Training and Coaching on Digital Marketing as an Information and Promotional Media. Abdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka Malang, 8(1), 177–187. https://doi.org/10.26905/abdimas.v1i1.8807

Andiani, N. D., Parma, I. P. G., & Sintiari, N. L. D. (2024). Pelatihan Pemasaran Ecovillage Homestay Desa Wisata Panji. 2024. p. 1700–7. Proceeding Senadimas Undiksha, 1700–1707. Retrieved from https://eproceeding.undiksha.ac.id/index.php/SENADIMAS/article/view/667/234

Andiani, N. D., Trianasari, Kusyanda, M. R. P., & Marsakawati, N. P. E. (2023). Pelatihan Pengembangan Rumah Penduduk sebagai Homestay di Desa Wisata Panji. Proceeding Senadimas Undiksha, 2986–4615. Retrieved from https://conference.undiksha.ac.id/senadimas/2023/prosiding/file/269.pdf

Andini, D. S., & Rizki, M. (2024). Program Pelatihan dalam Pengabdian Masyarakat di Desa Wisata Indonesia: Tinjauan Literatur Sistematis. Al-Khidma: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 138–158. https://doi.org/10.35931/ak.v4i2.4149

Anugrah, F. F., Salahudin, S., & Nurjaman, A. (2021). Partisipasi Masyarakat dalam Pengembangan Pariwisata Lokal: Sebuah Kajian Pustaka Terstruktur. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 6(4), 775–789. https://doi.org/10.28926/briliant.v6i4.689

Dangi, T. B., & Jamal, T. (2016). An integrated approach to “sustainable community-based tourism.” Sustainability (Switzerland), 8(5), 475. https://doi.org/10.3390/su8050475

Giampiccoli, A., & Saayman, M. (2018). Community-based Tourism Development Model and Community Participation. African Journal of Hospitality, Tourism and Leisure, 7(4), 1–27.

Huda, S., Wardaya, W., & Anitasari, D. (2022). Pengembangan Sadar Wisata Melalui Strategi Pentahelix Bagi Masyarakat Desa Wonosalam, Jombang. Jurnal Ekonomika dan Bisnis (JEBS), 2(1), 161–172. https://doi.org/10.47233/jebs.v2i1.71

Ismowati, M., Avianto, B. N., Sulaiman, A., Aisi, A. L. R., & Firmansyah, V. Z. (2022). Edukasi Pariwisata dan Aksi Sisir Pantai dari Sampah Wisata dalam Upaya Meningkatkan Partisipasi Masyarakat di Kawasan Super Prioritas Nasional (KSPN) Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat. Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), 12–21. https://doi.org/10.31334/jks.v5i1.2288

Kautsary, J., Puspitasari, A. Y., Rochim, A., & Miranti, A. M. (2022). Proses Perencanaan Masterplan Desa Wisata Hijau Berbasis Kearifan Lokal Di Desa Gondang Kecamatan Limbangan. Pondasi, 27(1), 129–142. https://doi.org/10.30659/pondasi.v27i1.23107

Kurniawan, F., & Parela, K. A. (2018). Sociopreneurship Masyarakat Gusuran Dalam Membangun Konsep Kampung Wisata Tematik Topeng Malangan Sociopreneurship of Social Community in Topeng Malangan Community Based Tourism. Dialektika Masyarakat: Jurnal Sosiologi Sociopreneurship Masyarakat Gusuran, 2(2), 35–48. https://jurnal.uns.ac.id/dmjs/article/view/27920

Novianti, E., Putra, R. R., Permadi, R. W. A., Maulana, M. I., & Wulung, S. R. P. (2021). Perencanaan Program Wisata Edukasi Berbasis Lingkungan di Universitas Padjadjaran Jatinangor. Journal of Indonesian Tourism, Hospitality and Recreation, 4(2), 121–133. https://doi.org/10.17509/jithor.v4i2.32319

Nugraha, A. R., Perbawasari, S., Zubair, F., & Novianti, E. (2019). Pemberdayaan Masyarakat melalui Pelatihan Komunikasi Efektif berbasis Potensi Wisata dan Kearifan Lokal. Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 3(1), 123–132. https://jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/JPPM/article/view/3546

Putra, N. A. S. W., Tremana, I. W., & Putra, I. W. K. E. (2022). Pemetaan Sebaran Atraksi Wisata pada Jalur Fun Bike di Desa Panji Kecamatan Sukasada Kabupaten Bulelelng Provinsi Bali. Jurnal ENMAP (Environment and Mapping), 3(2), 64–68. https://doi.org/10.23887/em.v3i2.52805

Qorib, F. (2024). Tantangan dan Peluang Kolaborasi antara Perguruan Tinggi dan Masyarakat dalam Program Pengabdian di Indonesia. Journal of Indonesian Society Empowerment (JISE), 2(2), 46–57. https://doi.org/10.61105/jise.v2i2.119

Revayanti, I. (2022). Masterplan Desa Wisata Lamajang Lamajang Tourism Village Master Plan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(5), 7824–7835. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.7933

Santoso, A. J. K., Purnomo, M., & Sumaryoto, S. (2017). Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Kaliori Sebagai Wisata Edukasi Di Kabupaten Banyumas Dengan Penekanan Desain Pada Pengolahan Sekuen Ruang. Arsitektura, 14(2). https://doi.org/10.20961/arst.v14i2.9134

Shiddiqi, H. A., Miftahussurur, W., Ash-Shodiq, M. R., Ikomuddin, M., Syahputra, A. T., Ibrahim, M. A., … Latif, M. (2023). Revitalisasi Tempat Pembuangan Akhir(TPA) Menjadi Objek Wisata Edukasi Sebagai Upaya Meningkatkan Taraf Ekonomi Masyarakat. Jurnal Hukum, Politik Dan Ilmu Sosial, 2(2), 352–369. https://doi.org/10.55606/jhpis.v2i2.3645

Sutanto, H. B. (2021). Pengembangan Wisata Edukasi Sampah Berbasis Komunitas di Kelurahan Sorosutan, Yogyakarta. Sendimas 2021 - Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(1), 360–366. https://doi.org/10.21460/sendimasvi2021.v6i1.71

UNWTO. (2021). Tourism and the Sustainable Development Goals – Journey to 2030. Retrieved from World Tourism Organization website: https://www.untourism.int/global/publication/tourism-and-sustainable-development-goals-journey-2030

Widijanto, H., & Ardana, A. D. A. (2022). Pembuatan Masterplan Kawasan Wisata “Bukit Pesona Kenteng Cilik” Desa Ngelo, Kecamatan Jatiroto, Kabupaten Wonogiri. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat & CSR Ke-3 Fakultas Pertanian UNS, 2(1), 170–176. https://proceeding.uns.ac.id/pengabdianfp/article/view/124/101

Wihastuti, L., & Oktavia, R. (2021). Masterplan Pengembangan Desa Wisata Gerbosari Kecamatan Samigaluh Kabupaten Kulon Progo. Jurnal Pengabdian dan Pengembangan Masyarakat, 4(1), 1–8. https://doi.org/10.22146/jp2m.51204

Yulianto, P. D., Novitasari, D., Prasetyo, A. S., & Ambarwati, L. (2024). Pendampingan “Maggot BSF” Pengolahan Sampah dan Sarana Wisata Edukasi Karang Taruna Desa Bawuran Pleret Bantul. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 2(1), 1–12. https://doi.org/10.61231/jp2m.v2i1.165

Downloads

Published

2025-09-01

How to Cite

Ardiani, N. D. ., Ilma, A. Z., Wulandari, I. G. A. A. M., & laba, I. N. . (2025). Pelatihan dan Pendampingan TPS3R Buana Utama Lestari sebagai Destinasi Wisata Edukasi  di Desa Panji. Jurnal Pengabdian Dosen Republik Indonesia, 2(1), 52-60. https://ojs.baliacademicpublishing.com/index.php/JPDRI/article/view/108